Cara Termudah memasang Emoticon pada komentar blog - Terbaru


Pastinya sobat - sobat sudah pada tahu apa itu emoticon ? Emoticon ini sering kali kita lihat disitus - situs seperti diberbagai social media salah satunya seperti Facebook dan masih banyak lagi seperti pada forum - forum juga salahsatunya Kaskus. Emoticon juga bisa dikatakan termasuk jenis pelampiasan perasaan pembaca atau sebuah ungkapan yang kita mau katakan dan sedang dirasakan, seperti kita menulis kode :) yang mengimajinasikan kita tersenyum atau bahagia. Untuk sebuah tampilan emoticonnya sendiri sobat bisa lihat Gambarnya seperti dibawah ini.

Cara Termudah memasang Emoticon pada komentar blog - Terbaru
Tampilan emoticon
Nah.. pada kesepatan ini saya akan sharing Cara Termudah memasang Emoticon pada komentar blog - Terbaru, dengan kita memasang emoticon diblog, pastinya para pembaca atau pengunjung blog sobat bisa berkomentar dan menggambarkan persaannya dengan emoticon ini. Tampilan emoticon ini juga bisa bergerak - gerak dan lucu - lucu. Baiklah, tidak perlu berpanjang lebar lagi bila sobat ingin mencobanya memasangnya diblog sobat, yuk kita simak caranya dibawah ini :

 

Cara memasang emoticon diblog

  • Langkah pertama sobat Login melalui akun blogger sobat.
  • Masuk Dashboard >> Template >> Edit HTML
  • Selanjutnya sobat cari kode </body> (biasanya berada paling bawah), untuk memudahkan pencarian tekan Ctrl+F pada keyboard.
  • Bila sudah ketemu, Copy kode script dibawah ini dan letakkan diatas kode </body> tersebut.

<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.8.3/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
// kode js untuk menampilkan emoticon
jQuery(document).ready(function () {emoticonx({
emoRange:".post-body, #comments p, div.emoWrap",
})
});
//]]>
</script>
<script src='http://id-pemula-javascript.googlecode.com/files/emoticons.js'

type='text/javascript'/>

Note : Bila pada template sobat sudah terpasang script jquery, hapus script yang saya beri warna merah.
  • Kemudian Simpan Template dan lihat hasilnya.

Demikian postingan saya Cara Termudah memasang Emoticon pada komentar blog - Terbaru, Semoga dapat membantu dan bermanfaat buat sobat - sobat Googeling. Bila ada yang mau ditanyakan atau kasih saran, silahkan tinggalkan komentar dibawah.Terimakasih.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon


My Ping in TotalPing.com